Harus Tahu, Inilah Penyebab Fuel Pump di Mobil Bisa Bermasalah

Harus Tahu, Inilah Penyebab Fuel Pump di Mobil Bisa Bermasalah Inilah dia cirinya fuel pump di mobil diesel atau bensin kotor (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com -Di mobil bekas, pompa bahan bakar atau fuel pump punya peran cukup penting.

Mobil-mobil keluaran sekarang menganut in tank fuel pump atau posisi fuel pump ada di dalam tangki bahan bakar.

Walau letaknya ada di dalam tangki, fuel pump bisa mengalami masalah seperti kerusakan.

Penyebabnya dikarenakan adanya air yang bercampur bahan bakar.

"Memang terlihat sepele ada air yang ikut di bahan bakar," buka Suparna dikutip dari GridOto.com.

Suparna ini adalah selaku Kepala bengkel resmi Toyota Auto2000 Cilandak.

Yap, air bisa bikin fuel pump bermasalah bila jumlahnya banyak.

Air yang bisa masuk ke saluran bahan bakar dikarenakan posisi filter fuel pump pasti berada di bawah.

Kalau fuel pump sampai benar-benar rusak maka tidak ada bahan bakar yang diisap.

"Harus dilakukan pengecekan secara menyeluruh sistem fuel pump," bebernya.

Kerusakan pada fuel pump harus ganti keseluruhan unit.

Jadi, jangan sampai hanya karena air di dalam tangki bikin harus rogoh kocek dalam.

Nah, itulah penyebab fuel pump di mobil bisa bersamalah.

Baca Juga: Beginilah Cirinya Saat Engine Mounting di Mobil Bekas Minta Ganti

  • https://www.msn.com/id-id/berita/other/harus-tahu-inilah-penyebab-fuel-pump-di-mobil-bisa-bermasalah/ar-BB1p68jF?ocid=00000000

Related

Polisi Sentil Ahli Pidana Kubu Pegi Gara-gara Bertindak Seperti Hakim

Polisi Sentil Ahli Pidana Kubu Pegi Gara-gara Bertindak Seperti Hakim

Berita
EURO 2024 - Samai Catatan Cristiano Ronaldo, Wonderkid Turkiye Kirim Pesan buat Real Madrid

EURO 2024 - Samai Catatan Cristiano Ronaldo, Wonderkid Turkiye Kirim Pesan buat Real Madrid

Berita
Begini Respons Jokowi soal Desakan agar Budi Arie Mundur usai PDNS Diretas

Begini Respons Jokowi soal Desakan agar Budi Arie Mundur usai PDNS Diretas

Berita
Jenderal Israel Ungkap Propaganda IDF: Jarang Tempur Langsung,Klaim Ratusan Hamas Tewas Bohong

Jenderal Israel Ungkap Propaganda IDF: Jarang Tempur Langsung,Klaim Ratusan Hamas Tewas Bohong

Berita
Ayah Lettu Fardhana Tolak Ayu Ting Ting Kembalikan Mahar andamp Cincin Tunangan: Sudah Menjadi rezeki Ayu

Ayah Lettu Fardhana Tolak Ayu Ting Ting Kembalikan Mahar andamp Cincin Tunangan: Sudah Menjadi rezeki Ayu

Berita
Tanda-tanda Angka Gula Darah Meningkat Pesat dan Bahaya Bagi Tubuh

Tanda-tanda Angka Gula Darah Meningkat Pesat dan Bahaya Bagi Tubuh

Berita
Potongan Daging Kurban di Palembang Viral, Terdapat Lafaz Allah saat Dipotong

Potongan Daging Kurban di Palembang Viral, Terdapat Lafaz Allah saat Dipotong

Berita
Cara Mengetahui Chat WhatsApp Sudah Dibaca tapi Tidak Centang Biru, Mudah

Cara Mengetahui Chat WhatsApp Sudah Dibaca tapi Tidak Centang Biru, Mudah

Berita